Jumat, 30 Mei 2008

STRATEGI PROMOSI URL REDIRECT

Pada artikel sebelumnya saya telah membahas tentang URL Redirect,pada artikel ini saya akan membahas bagaimana cara mempromosikan URL redirect kita agar dapat
dikenal orang.

I. Search Engine
Ada banyak sekali search engine yang dapat anda manfaatkan untuk mempromosikan URL Redirect anda.Apabila ada seseorang yang mencari sebuah website
dengan memasukkan kata kunci yang sesuai dengan URL anda maka URL anda dan URL lain yang mempunyai kata kunci sejenis akan ditampilkan.
Cara mendaftarnya adalah sbb:

Kunjungi salah satu search engine(disarankan melalui www.google.com)
dengan mengetikkan www.google.com/addurl.html pada browser
kemudian isi form yang berisi tentang nama URL,title,keyword,description sesuai dengan yang pernah anda buat sebelumnya pada URL Redirect.
selesai,kemudian tunggulah email pemberitahuan apakah situs anda diterima atau tidak.
Berikut beberapa sarh engin yang dapat anda gunakan untuk mempromosikan website anda :
www.searchindonesia.com
www.yahoo.com
www.altavista.com
www.incari.com
www.promosi-web.com
www.catcha.co.id
www.nahlo.com
www.indo-web.com/arjuna
www.yellowpages.web.id
www.netcepat.com
www.starindonesia
www.anekaragam.com
DLL
Strategi yang dapat anda lakukan agar kemungkinan URL anda muncul di search engine jauh lebih besar adalah :
Buatlah lebih dari satu (sekitar 5 s.d 10) URL Redirect yang mengarah ke URL afiiliasi anda,dengan masing-masing diberi keyword dan deskripsi yang berbeda.
Untuk informasi, di CJB.net anda dapat membuat identitas sama hingga 10 urutan misalnya :
http://terserahanda1.cjb.net
http://terserahanda2.cjb.net
http://terserahanda3.cjb.net
Dan seterusnya s.d http://terserahanda10.cjb.net

II.Layanan Iklan Baris Gratis
Ada banyak sekali layanan iklan baris gratis di internet yang dapat kita manfaatkan untuk promosi URL anda.
Berikut ini beberapa penyedia layanan iklan baris gratis di indonesia :
http://viraliklan.com/?id=yrref (diutamakan karena dengan beriklan disini anda juga dapat menghasilkan uang)
www.iklanbaris.co.id
www.bekas.com
www.iklaniklan.com
www.iklankita.com
www.iklanbaris.com
www.iklanlaris.com
www.iklanmini.com
www.pasarmuslim.com
www.myquran.org
DLL
Untuk teknis pemasangan dapat anda pelajari sendiri di masing-masing website tersebut.

III.Bergabug Dengan Milis
Milis adalah sebuah forum tempat orang berkumpul untuk membahas sesuatu topik tertentu.Tiap-tiap milis mempempunyai topik tertetu.anda dapat bergabung
dengan milis-milis tersebut untuk menawarkan produk kita.Untuk bergabung dengan sebuah milis caranya cukup mudah,anda cukup memiliki email dari yahoo kemudian mendaftar ke milis yang anda kehendaki.
Bergabunglah dengan beberapa milis agar jangkauan pasar anda semakin luas.

Selamat mencoba, semoga bermanfaat.




Saya Sarankan Anda Baca Juga



6 komentar:

Anonim mengatakan...

It's truly very complicated in this active life to listen news on TV, therefore I only use internet for that purpose, and get the latest information.

Also visit my homepage ... vakantiehuisje frankrijk

Anonim mengatakan...

Keep on writing, great job!

Here is my page; vakantieparken frankrijk

Anonim mengatakan...

After looking into a number of the blog posts
on your blog, I truly like your technique of blogging. I
added it to my bookmark site list and will be checking back
soon. Please check out my website as well and let me know what you think.


Also visit my webpage :: france travel guide brochure

Anonim mengatakan...

Hello There. I discovered your weblog the usage of msn.
That is a really well written article. I'll make sure to bookmark it and return to learn extra of your helpful info. Thank you for the post. I will definitely comeback.

my web page vakantiehuisjes huren

Anonim mengatakan...

hey there and thank you for your information – I have certainly picked
up something new from right here. I did however expertise
several technical points using this site, as I experienced to reload the website
lots of times previous to I could get it to load
properly. I had been wondering if your web hosting is OK?
Not that I'm complaining, but slow loading instances times will very frequently affect your placement in google and could damage your quality score if ads and marketing with Adwords. Anyway I'm adding this RSS to my email and can
look out for a lot more of your respective interesting content.

Make sure you update this again soon.

my web blog; vakantiehuisjes frankrijk

Anonim mengatakan...

Everything is very open with a clear clarification of the challenges.
It was definitely informative. Your website is useful. Thanks for sharing!


Here is my web page; vakantiehuizen frankrijk huren

Template by : kendhin x-template.blogspot.com