Rabu, 15 April 2009

CARA MERUBAH TAMPILAN FACEBOOK MENJADI LEBIH MENARIK



Kalau anda bosan dengan tampilan Facebook anda yang begitu-begitu saja, saya akan memberikan trik agar tampilan "Buku Muka" alias Facebook anda menjadi lebih menarik.Oke to the poin aja.

Langkah 1





Kunjungi https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/search?q=stylish&cat=all klik Add to Firefox

Langkah 2




,kemudian akan keluar jendela baru,pilih pasang sekarang.
setelah itu akan berjalan proses download pada firefox.Tunggu hingga selesai pemasangan tersebut

Langkah 3



lakukan restart firefox anda.
Setelah browser firefox melakukan restart maka akan muncul pemberitahuan bahwa addons stylish sudah terpasang.

Langkah 4



Kunjungi : http://userstyles.org/styles/site/facebook.com
Akan muncul banyak sekali skin yang bisa anda pasang pada facebook anda.

Langkah 5


pilih salah satu skin yang anda inginkan,kemudian akan muncul jendela baru.
Klik pada load into stylish

.akan muncul jendela baru lagi :


klik save.
pilihlah beberapa skin yang anda sukai dengan mengulangi langkah ke 5

Langkah 6




untuk mengaktifkan skin yang anda inginkan,pada browser firefox klik tool/alat - add on/pengaya akan muncul jendela baru


klik option/pengaturan pada addon stylish,maka akan muncul daftar skin yang sudah anda pilih tadinya.


pilih salah satu skin dan klik 2 kali.Silakan kunjungi facebook anda untuk melihat hasil perubahannya. Selamat Mencoba..

Saya Sarankan Anda Baca Juga



8 komentar:

blondsjava mengatakan...

itu cuman bisa diliat di computer sendiri bro :)
sayradesign.com

ferry mengatakan...

yup bener bgt..setidaknya bisa menghibur pandangan mata kita sendiri..he..he..

pojokbisnisonline mengatakan...

selama ini banyak blogger yang hanya mempromosikan kartu ini dengan kalimat2 bombastis tanpa memberikan keterangan yang lebih rinci tentang biaya dll.

http://www.pojokbisnisonline.co.cc

ONLINE BISNIS CORNER mengatakan...

thanks 4 sharing this information

Anonim mengatakan...

thanks for the info !!!!
-=kensville418=-

Ferry Cigebar mengatakan...

Bos Tulis dong tentang Kode2 yang ada di facebook

SanDy mengatakan...

mantap infonya tu...thanks ya

budiyanto mengatakan...

wah keren, terimakasih bro

Template by : kendhin x-template.blogspot.com